Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label #dolanjawatimur #wisatajatim #pesonajawatimur #sejarah #budaya

Ekowisata Waduk Tanjungan Mojokerto

Waduk Tanjungan Wisata Waduk Tanjungan berada di wilayah Kecamatan Kemelagi, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur. Waduk ini memiliki panorama cukup indah, lantaran di kelilingi bebukitan. Selain menawarkan kesejukan di bawah rindangnya pepohonan, di kelilingi bebukitan kini, Waduk Tanjungan yang mempunyai luas kurang lebih mencapai 40 hektar dengan luas Waduk sebesar 19 hektar dan 21 hektar area hutan, pengunjung bisa menikmati wahana spot foto yang kekinian. Spot foto di sebar dibeberapa titik, di antaranya berada di bibir waduk dan bukit. Selain itu, tempat untuk berfoto juga diberi nama unik, salah satunya dermaga cinta dan MBB Bridge Tak hanya itu, beberapa ornamen seperti bola gantung, bunga, papan tulisan, dan topi caping yang memiliki beragam warna juga diletakan di lokasi selfi. Khusus untuk MBB Bridge, pengunjung dapat berswafoto dengan latar Waduk Tanjungan. Tak pelak, ini membuat pengunjung tampak antusias untuk berself

DESTINASI WISATA PURBAKALA, CANDI BANGKAL | MOJOKERTO

DOLAN JAWA TIMUR - dari puluhan destinasi situs purbakala berupa candi yang ada di Mojokerto, beberapa diantaranya terpisah dari lokasi pusat purbakala di daerah Trowulan. Salah satunya adalah Candi Bangkal. Meski begitu, candi ini masih termasuk peninggalan zaman Kerajaan Majapahit. Lalu, apa saja yang menarik tentang canid ini? Berikut ulasannya. 1. Lokasi Candi Bangkal sumber foto: ilove Mojokerto Situs Candi Bangkal berlokasi di Dusun Bangkal, Desa Candiharjo, Kecamatan Ngoro, Kabupaten Mojokerto. Berada di daerah industri Ngoro tidak membuat candi ini tenggelam dengan bangunan-bangunan pabrik. Candi ini tetap berdiri tegak dan utuh di kawasan pedesaan. Untuk mengakses Candi Bangkal ini sangat mudah, karena lokasinya tidak jauh dari jalan utama Mojokerto – Gempol. Hanya sekitar 15 menit dari pusat kota Mojosari dan juga 15 menit dari Gempol. 2. Sejarah Singkat Candi Bangkal sumber foto: ilove mojokerto Sebenarnya tidak terlalu banyak catatan sej